Langsung ke konten utama

Surat atau Kartu, Lebih Benar Mana?


Indonesia merupakan sebuah negara hukum, dimana seluruh warga negaranya diharuskan untuk mentaati peraturan perundang-undangan yang ada, di negara Indonesia ini pula banyak peraturan yang dibuat agar masyarakatnya disiplin dan teratur.


Namun diantara peraturan undang-undang tersebut ada juga peraturan mengenai surat-menyurat tentang hak kepemilikan maupun maupun kependudukan. Namun ternyata ada neberapa hal unik yang belum banyak disadari oleh masyarakat Indonesia padahal seluruh rakyat Indonesia pasti mempunyai barang ini.
Apa saja benda unik tersebut, simak ulasan dari kami berikut ini :

Baca juga : SMABOY Sekolah Terbaik di Indonesia 6 Tahun Berturut Turut

1. KARTU KELUARGA
Kartu Keluarga merupakan sebuah data yang berisikan data seluruh anggota keluarga, mulai dari nama lengkap, tempat tanggal lahir, agama, pendidikan, nik, orang tua, status, no. paspor, dan lain sebagainya.
Kartu keluarga berukuran kertas besar berwarna biru muda dengan tanda asli garuda mengkilap dengan ukuran kertas seukuran A4. Namun KK ini diberi nama 'kartu keluarga' padahal ukurannya besar, dan seharusnya diberi nama 'surat keluarga'. Dan hal ini pun tidak banyak disadari oleh banyak orang.

2. SURAT IZIN MENGEMUDI
Surat Izin Mengemudi adalah surat menyurat yang digunakan sebagai tanda kelulusan mengemudi sehingga berhak untuk mengemudi di jalan raya. SIM memiliki macam yaitu SIM A untuk kendaraan roda 4 kelas rendah, seperti mobil dan lain sebagainya. SIM B yaitu untuk kendaraan roda lebih dari 4 dan ukurannya besar, seperti bus, truk, dan lain sebagainya. Sedangkan SIM C yaitu untuk kendaraan roda 2 yaitu motor.
Surat Izin Mengemudi berukuran kecil seukiran kartu pelajar dengan ketebalan yang cukup tebal dengan label keaslian dari polisi lalu lintas Indonesia. Namun tidak banyak yang menyadari bahwa SIM kecil ini diberi nama 'surat' padahal SIM ukurannya tidak besar dan seharusnya diberi nama 'kartu'.
Namun entah mengapa sebutan surat-surat yang telah terkenal dan dikenal tersebut salah nama karena tidak sengaja ataupun disengaja. Yang seharusnya cocok bernama surat malah terkenal dan diberi nama kartu, dan sebaliknya yang seharysnya diberi nama kartu malah terkenal dengan nama surat.

Sesuatu yang unik ini pun telah banyak beredar. Dan mulai disadari oleh banyak orang, namun pada intinya semuanya kembali kepada diri kita masing-masing mau mengkritik atau mengikuti, karena sebenernya surat-surat penting tersebut diciptakan agar membantu kelancaran dan ketertiban di negara Indonesia tercinta ini.

Baca juga : Mengenal Aset, Liabilitas dan Investasi

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Manfaat Tersembunyi Dari Anehnya 5 Buah Ini

Buah merupakan suatu hal yang sangat dekat dengan manusia, semua manusia pasti sudah pernah mencoba dan memakan buah entah itu buah yang murah, mahal, ataupun aneh. Kandungan gizi yang menyehatkan bagi manusia, dan rasanya yang beragam lah yang menjadi alasan buah sangat melekat pada manusia. Didunia ini banyak sekali buah-buahan yang dapat kita temui, terlebih kita hidup di Negara Indonesia yang memiliki iklim tropis yang memungkinkan daerah yang subur penghasil buah-buahan. Manfaat buah pun juga tak kalah dengan sayur mayur, sehingga buah yang beragam rasa menjadi salah satu alternatif menjaga maupun menyembuhkan penyakit secara alami. Kandungan warna yang dimiliki buah yang beragam, menarik minat manusia untuk memakannya, dan seluruh buah rata-rata dapat dimakan secara langsung ataupun diolah menjadi menu lain. Namun tak jarang pula ada buah aneh yang jarang kita temui, seperti apa kira-kira ? Simak ulasan manfaat buah-buahan aneh berikut ini : 1. Buah Black Sapote -Menurunkan berat

Burj Khalifa Gedung Tertinggi di Dunia Menampilkan Merah Putih Dalam Rangka HUT RI 74

KBRI Abu Dhabi mengunggah sebuah video yang menampilkan bangunan setinggi 828 meter itu ditutupi oleh warna bendera Indonesia, merah dan putih. Pada keterangan, KBRI Abu Dhabi mengatakan bahwa atraksi light show yang menampilkan bendera merah putih itu berhasil menarik atensi publik, terutama masyarakat Indonesia yang tinggal di UEA. "Sejumlah orang sangat antusias dan terlihat mengenakan baju merah dan putih, bahkan batik. Sebagai simbol khas Indonesia," tulis pihak KBRI. Laporan KBRI Abu Dhabi menyebutkan, Konsul Jenderal RI Dubai Ridwan Hasan dan sejumlah staf KBRI Abu Dhabi serta KJRI Dubai nampak hadir di tengah kerumunan warga Indonesia. Konjen Ridwan, yang datang sekaligus mewakili Duta Besar RI untuk UEA Husin Bagis yang tengah menunaikan ibadah haji, sempat menyapa sejumlah warga yang hadir. Sayangnya, atraksi light show ini hanya berlangsung kurang dari satu menit. Baca juga : Mengagumkan!, Inilah Formasi Mosaik IPB 2019 Yang Memperoleh 2 Rekor Dunia Kendati demikia

Sejarah Komputer dari Generasi ke Generasi

Komputer adalah sebuah perangkat yang saat ini banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Adanya komputer sebagai penunjang aktifitas manusia, dapat mempermudah setiap pekerjaan yang dilakukan. Hal tersebut terbukti dengan digunakannya komputer, dalam setiap lini kehidupan di zaman yang modern ini. Tidak bisa dipungkiri lagi, bahwa manusia saat ini cenderung bergantung pada komputer dalam kesehariannya. Sebagai contoh, saat ini fungsi komputer untuk mengetik sebuah surat menjadi lebih efisien, dibandingkan menulis surat dengan tangan. Jika salah pengetikan pada komputer, maka kita bisa langsung menghapus dan merevisinya. Tapi ketika menulis surat dengan tangan di atas selembar kertas, jika terjadi kesalahan maka kita harus menulisnya dari awal, apa bila menulisnya menggunakan pulpen. Sejarah Komputer Pada dasarnya arti komputer itu cukup luas, tidak hanya sekedar perangkat mesin berteknologi tinggi, dengan sekumpulan chip dan kabel di dalamnya. Tapi komputer adalah alat yang digunak